Postingan ini akan membahas Fungsi
Fungsi dalam istilah matematika merupakan pemetaan setiap anggota sebuah himpunan (dinamakan sebagai domain) kepada anggota himpunan yang lain (dinamakan sebagai kodomain). Istilah ini berbeda pengertiannya dengan kata yang sama yang dipakai sehari-hari, seperti “alatnya berfungsi dengan baik.” Konsep fungsi adalah salah satu konsep dasar dari matematika dan setiap ilmu kuantitatif. Istilah "fungsi", "pemetaan", "peta", "transformasi", dan "operator" biasanya dipakai secara sinonim.
(Source:Wikipedia, https://id.wikipedia.org/wiki/Fungsi_(matematika))
Pada gambar dibawah ini, contoh dari fungsi
Jadi intinya, Fungsi itu terdiri dari Domain (asal/sebelah kiri) dan CoDomain (Tujuan/sebelah kanan).
Untuk Domain,
Domain Harus mempunyai Pasangan (Tidak boleh Jomblo)
Domain Tidak boleh Selingkuh / Poligami (Hanya boleh 1 pasangan)
Domain Harus seluruhnya Punya pasangan, tidak boleh ada 1 Domain yang jomblo
Untuk CoDomain
CoDomain Boleh di Poligami (Pasangan lebih dari 1)
CoDomain Boleh Tidak punya pasangan (Boleh Jomblo)
Itu beberapa syarat agar dapat dinyatakan sebagai FUNGSI.
Fugsi juga terbagi beberapa sifat, yaitu:
1. Fungsi Injektif
2. Fungsi Surjektif
3. Fungsi Bijektif
4. Fungsi Komposisi
1. Fungsi Injektif atau Onto atau Fungsi satu ke satu
Jika X1 tidak boleh = X2 => f(x1) tidak boleh = f(x2)
Jika x1 = x2 => f(x1) = f(x2)
Setiap Doamain harus terisi penuh dan tidak selingkuh,
CoDomain Tidak harus semua terisi
2. Fungsi Surjektif (Pada atau Onto)
Maksudnya itu setiap Domain memasangkan satu CoDomain (tidak ada CoDomain yang Poligami / 2 pasaang/lebih)
Setiap Domain harus mempunya pasangan
CoDomain boleh poligami/pasangan lebih dari 1.
3. Fungsi Bijektif (Koresponden satu ke satu) (Gabungan)
Gabungan antara Injektif dan Surjektif
-Domain tetap wajib punya pasangan
-CoDomain Tidak ada yg Jomblo
-CoDomain Berkoresponden satu ke satu (Tidak menyilang)
4. Fungsi Komposisi
Df yaitu Domain f, Rg itu Range g.
Grafik Fungsi
Grafik Fungsi adalah grafik yang memunjukkan hubungan antara setiap nilai x dengan bayangannya (y) pada suatu fungsi f.
a. Fungsi Linear
f(x) = ax + b
Grafik ini akan berupa garis lurus
b. Fungsi Kuadrat
penjelasan materi ini lebih lanjut akan dilanjutkan di youtube:
Link: (comingsoon).
Sekian materi singkat yang dapat saya bagi, sayapun masih sedang belajar dan masih sangat banyak kekurangan, bila ada kesalahan ataupun pertanyaan, silahkan dikomentari agar sayapun dapat memperbaiki dan mempelajari pertanyaan untuk kemudian dijawab bersama-sama.
Wassalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.
Semoga Bermanfaat untuk teman-teman semua :))
Tidak ada komentar:
Posting Komentar